Selamat Datang

Blog ini diharapkan bisa menyalurkan bakat bakat terpendam dari anda semua. jika ingin mengirim puisi kesini tinggalkan komentar aja. jangan lupa jadi followers ya..




Jumat, 29 Oktober 2010

Aku Kini Matahari by Abdul Madjid Kamaludin

Aku kini matahari
Menyinari mu disiang hari

Menemani mu dengan sinar kasih sayang
Menjaga mu dengan cahaya cinta kasih

Aku kini matahari
Menunggu mu diesok hari
tuk bersua melepas rindu
Tercipta sarat di malam hari

Aku kini matahari
tak kan mungkin jadi purnama
karena purnama adalah engkau

Aku kini matahari
Engkau purnama . .


By : Abdul Majid Kamaludin

Tidak ada komentar:

Posting Komentar